Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kamu Pasti bangga kemedan, Lihat lah Pulau Pandang kami Anak medan Kami Punya cerita Tersendiri , Ini lah indahnya pulau Kami Pulau Pandang Batu Bara Kami Bagian Dari Medan

Hy sobat Medan,Ada 1 pulau lagi yang akan saya kenalkan ke kalian semua nama pulau ini pulau pandang , Pulau Pandang terletak di sebelah utara Kecamatan Tanjung Tiram. Pulau Pandang memiliki keindahan panorama yang luar biasa. Banyak loh sudah wisatawan dari luar daerah Kabupaten Batu Bara yang  datang khusu untuk  mengunjungi pulau ini.


Pulau ini bisa kita tempuh dalam waktu dua jam perjalanan dari pelabuhan bom tanjung tiram dengan menggunakan perahu bermotor atau transportasi yang lain sesuai kecepatan kapalnya sih heheheh, sedangkan dari pelabuhan belawan  Dibutuhkan sekitar 6 jam perjalanan untuk tiba di Pulau Pandang

ada banyak hal yang bisa kalian temukan dan lakukan di pulau ini

  1. kamu bisa temukan penangkaran penyu.

Namun belum adanya dermaga untuk tempat kapal berlabuh menyebabkan para wisatawan yang datang dengan menggunakan kapal besar terpaksa harus transit ke kapal kecil agar bisa mendarat di Pulau ini. Selain itu kendala yang ditemui yakni tidak adanya tempat penginapan bagi para wisatawan yang hendak bermalam.

  1. Aktivitas memancing

  1. Snorkling

  1. Diving





  1. Pulau pandang kaya akan biota alamnya. Kondisi air yang jernih membuat kita mampu melihat karang-karang dan populasi ikan yang ada di sekitar pulau.


  1. Salah satu hal yang menarik di daerah wisata ini yakni adanya sumur air tawar yang ada di pulau ini.Air inilah yang dimanfaatkan wisatawan untuk kebutuhan mandi dan minum

  1. kekayaan biota laut dan airnya yang biru, di sekitar pulau dapat kita temui bebatuan dalam ukuran yang sangat besar


  1. pastinya untuk abadikan moment sangat memuaskan

  1. 1 lagi ni Ada sebuah kegiatan yang agak ekstrim yang bisa kamu  lakukan di pulau ini. Setelah berkeliling pulau untuk melihat apa saja panorama yang ditawarkan pulau tersebut, kamu bisa menemukan sebuah pulau kecil yang letaknya agak terpisah dari pulau utama tempat kami melakukan semua aktivitas. kalian bisa  akhirnya nekad untuk menyeberang ke pulau kecil tersebut dengan BERENANG ! Aku tidak tahu dengan pasti berapa jauh jarak antara pulau utama dengan pulau kecil tersebut. Akan tetapi, kami membutuhkan waktu sekitar setengah jam untuk berhasil tiba di pulau yang menarik perhatian kami semua itu. Capek yang kami rasakan selama berenang 30 menit itu akhirnya terbayarkan oleh pemandangan yang LUAR BIASA yang ditawarkan pulau kecil tersebut. Batu-batuan yang halus berwarna putih dan besar mendominasi pulau kecil tersebut. Kami memanjat-manjat setiap batu yang mungkin kami capai, dan berhenti sejenak selama berkali-kali untuk menikmati pemandangan dari ketinggian seperti itu


 






Post a Comment for "Kamu Pasti bangga kemedan, Lihat lah Pulau Pandang kami Anak medan Kami Punya cerita Tersendiri , Ini lah indahnya pulau Kami Pulau Pandang Batu Bara Kami Bagian Dari Medan"

Iklan Atas Artikel
Iklan Bawah Artikel
Kode Iklan Matched Content